Headline Hari ini

7 Cara Mendapatkan Simpatik Calon Mertua

Salam kawan, gimana hubungan kalian berdua..?? Lancar kah..?? Hubungan dengan pacar lancar-lancar saja. Lalu, Bagaimana dengan Calon Mertua???7 Cara Mendapatkan Simpatik Calon Mertua


“tips-menarik-perhatian-calon-mertua”

Nah ini dia masalahnya, Orang tua sangat memperhatikan hubungan peribadi anaknya, terlebih anaknya itu seorang cewek. Mereka selalu ingin anaknya menapatkan yang terbaik. Ya itu sih alibi nya para orang tua hehe. Bisa saja alasannya macem2.

Apapun lah alasan orang tua. Kamu sebagai seseorang yang macarin anaknya, perlu strategi jitu agar bisa mendapatkan simpatik kedua orang tuanya. Berikut ini 7 Cara Mendapatkan Simpatik Calon Mertua

1. Sopan Santun.
Sopan santun adalah hal penting yang paling utama. Ketika sobat bertamu kerumah si Doi, apalagi mau dikenalin sama calon mertua. sobat harus FULL sopan. Perhatikan pakaian, Gak harus Baju baru, yang penting rapi dan elegan. Selain itu, Bersikaplah sopan, baik tutur kata ataupun tingkah, tapi juga jangan kaku. Sobat bisa cium tangannya pas lagi salaman. Ini hal wajar dan terlihat sopan di budaya kita.

2. Memuji Mertua
Jangan sungkan puji calon mertua atau apa saja yang layak di puji dilingkungan sana, tapi jangan lebay atau berlebihan. puji saja apa adanya. Ingat, Puji dengan tulus, Jangan lebay.

3. Coba BertanyaAgar terlihat perhatian,
Cobalah bertanya dengan pertanyaan ringan saja. misalnya, tanya si doi kalo dirumah suka ngapain aja, atau apa ajalah yang penting pertanyaannya bersifat ringan agar suasana jadi hangat.

4. Biasakan tersenyum
Senyum itu ibadah, siapa sih orang yang gak suka sama senyuman. jadi, sering tersenyum tapi jangan berlebihan, tar disangka GILA lgi. Sesuaikan dengan keadaan. kalo sobat tersenyum dengan tulus, itu menunjukan sobat orangnya asik dan ramah.

5. Jangan sungkan untuk Membantu
Jangan sungkan membantu, misalnya kalo sobat seorang cewek, bisa ikut membantu merapikan meja makan, mempersiapkan makan, atau sekedar cemilan dan lain-lain. Kalo sobat laki2 ya kalo kebetulan aja ada yang lagi dikerjain calon mertua yang dirasa harus di bantu, maka jangan sungkan untuk membantu.

6. FOllow UP
Susah payah sobat berusaha sebaik mungkin di pertemuan pertama jangan sampai jadi sia-sia. Agar terlihat anda peduli, sesekali telpon calon mertua, nanya kabar atau basa basi apa lah, ajak adeknya jalan atau nonton. atau apa saja, yang penting jaga dan tingkatkan kualitas hubungan sobat dengan keluarga sang pacar.

7. Ulangi Lagi 
Ulangi lagi kegiatan yang sudah sobat lakukan diatas, bikin mereka merasa memiliki sobat, Yakin, mereka akan semakin sayang dengan sobat. Terbukti ampuh 7 cara mendapatkan cimpatik calon mertua!

 5 Cara Pembuktian Cinta Seorang Pria
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Butuh Jasa Ini ?